Pada 1 April tahun 2002 Bunda Nenden Esty Nurhayati, SH. M.Si mendirikan TK Islam Segar Amanah. Pendidikan taman kanak-kanak (TK) merupakan fondasi penting dalam perkembangan anak, sejak dini anak perlu untuk mulai diajarkan keterampilan dasar seperti membaca, menulis, dan berhitung. Selain itu TK juga berperan penting dalam membantu anak untuk mulai terbiasa dalam kehidupan bersosial.Β
"Generasi Qur'ani, Berprestasi, Kreatif dan Berwawasan Global"Β
Mendidik anak menjadi pribadi yang berkarakter, berakhlaq mulia dan memiliki kecintaan terhadap Al-Qur'an.
Mengembangkan kemampuan potensi anak didik yang aktif, kreatif, inovatif dan menyenangkan.
Memiliki daya cipta tinggi sehingga dapat menciptakan hasil karya yang inovatif.
Menyelenggarakan pendidikan yang terintegrasi antara Imtaq dan Teknologi
Menyiapkan generasi yang beriman dan bertaqwa serta siap menghadapi perkembangan zaman.
Memberikan layanan pengasuhan sehingga terbentuk kepribadian muslim yang ceria, terampil, cerdas dan Sholih/Sholihah dan berprestasi.
Memberikan pengetahuan dan keterlampilan sesuai perkembangan dan usia anak untuk memasuki jenjang pendidikan selanjutnya.
Mewujudkan anak yang memiliki wawasan yang lebih luas terhadap perubahan-perubahan di masa depan.
Toddler : 2 tahun - 3.5 tahun
Playgroup : 3.5 tahun - 5 tahun
Kinder Junior (TK A) : 5 tahun - 6.5 tahun
Kindergarten (TK B) : 6Β tahunΒ -Β 7Β tahun
Guru Bidang Tari
Guru Bidang Tahfiz
Guru Bidang Seni
Manasik Haji
Fieldtrip
Karyawisata
Assembly & Pentas Seni
Kreatifitas Keluarga
Fun Cooking
Sains Days
Periksa Kesehatan